Polisi Jaga Keamanan Pada Pengguna Jalan

    Polisi Jaga Keamanan Pada Pengguna Jalan

    Pangandaran, Polres Pangandaran –persimpangan  SMK Putra kabupaten Pangandaran menjadi prioritas penempatan personil di pagi hari dalan bentuk pengaturan pagi, demi keamanan masyarakat menuju ke sekolah masing – masing, Senin  (05/02/2024)

    Kegiatan pengaturan pagi sebagai langkah antisipasi kemacetan arus lalu lintas di wilayah hukum Pangandaran . Tidak lupa di sela sela kegiatan gatur pagi selalu menyampaikan pesan keselamatan berkendara Waspada dan berhati-hati di jalan. Budayakan disiplin berlalu lintas tertib di jalan serta  mentaati peraturan, rambu dan lampu lalu lintas.

    Dengan pelaksanaan tugas pengaturan pagi di jalan di harapkan masyarakat merasa terbantu dan terjaga dengan kehadiran Polisi.

    polres pangandaran kapolres pangandaran akbp imara utama humas polres pangandaran
    Pangandaran

    Pangandaran

    Artikel Sebelumnya

    Polres Pangandaran, Rapat koordinasi persiapan...

    Artikel Berikutnya

    Atur Lalu Lintas Pagi, Polres Pangandaran...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan

    Ikuti Kami